blog

Apa saja Tugas yang Perlu Diketahui dari Seorang Data Engineer

Dalam dunia digital, data menjadi salah bagian terpenting yang sangat diperhatikan terutama bagi para pelaku bisnis atau usaha. Hal ini karena data merupakan kebutuhan yang sangat penting untuk menyimpan informasi semua yang berhubungan dengan perusahaan.  Selain itu, dengan sebuah data seseorang dapat mengambil suatu keputusan dan kebijakan dari data yang dijadikan sebagai bahan pertimbangan. Dan pada dasarnya terdapat posisi atau

blog

Sistem Informasi Manufaktur yang Penting dalam Sebuah Perusahaan

Apakah Anda tahu apa yang dimaksud dengan sistem informasi manufaktur? Jika belum, maka Anda dapat menyimak penjelasan berikut ini. Di perkembangan zaman sekarang, sudah banyak perusahaan yang menggunakan tenaga mesin dan perangkat komputer. Sehingga tenaga manusia pun kurang dibutuhkan lagi. Hal ini juga diikuti dengan perkembangan sistem informasi manajemen, di mana salah satunya yakni di bidang manufaktur. Seperti yang diketahui

blog

Seberapa Penting Peran Sales Force dalam Tim Marketing Bisnis Anda

Proses penjualan tidak akan berjalan dengan lancar jika bukan karena dedikasi dari tim atau divisi sales force. Akan tetapi, seperti yang diketahui bahwa posisi sales force biasanya dianggap rendah oleh sebagian orang.  Sales Force adalah sebuah tim, divisi atau pegawai dalam sebuah perusahaan yang memiliki tanggung jawab dan tugas atas proses penjualan produk maupun layanan untuk mendorong pertumbuhan perusahan. Dapat

blog

Mengenal Apa itu Application Programing Interface (API) dan Kegunaannya

Persaingan di industri digital semakin hari semakin mengalami perubahan yang lebih cepat setiap harinya. Tanpa disadari makin banyak pula inovasi-inovasi baru yang lebih canggih dan efektif untuk digunakan. Hal ini disebabkan kebutuhan manusia yang sering berubah dengan cepat pula. Oleh sebab itu, penting halnya untuk mendukung transformasi digital dengan cara pengembangan yang cepat, serta layanan yang lebih inovatif. Untuk dapat

blog

Penerapan Machine Learning di Masa Sekarang

Di dunia yang semakin canggih akan kemampuan teknologi dalam meringankan beban kerja manusia ini dinilai sangat menguntungkan. Salah satunya jenis teknologi kecerdasan buatan AI (artificial intelligence) yang dapat Anda jumpai dimanapun yaitu machine learning.  Machine Learning menjadi salah satu jenis kecerdasan buatan AI, di mana sebuah mesin diciptakan agar dapat belajar seperti manusia pada umumnya. Pengertian dari machine learning itu

blog

Yuk Simak! Faktor Apa saja yang Mempengaruhi Keberhasilan dalam Bisnis

Keberhasilan dalam sebuah bisnis pasti dipengaruhi oleh beberapa faktor yang dinilai cukup penting. Faktor-faktor itulah yang dapat membantu Anda dalam mencapai tujuan dari sebuah bisnis. Oleh sebab itu, sebelum Anda terjun ke dunia bisnis yang menjanjikan ini lebih baik Anda mengetahui terlebih dahulu bagaimana bisnis yang ingin Anda jalankan tersebut. Terutama faktor-faktor penting yang mempengaruhi baik perihal keberhasilan dan kegagalan

blog

Ketahuilah! Dampak Cyber Crime dalam Industri Bisnis Digital

Perkembangan teknologi yang semakin pesat saat ini, membuat industri bisnis digital perlu waspada terhadap ancaman cyber crime. Pasalnya dampak yang ditimbulkan dari ancaman cyber crime tersebut sangat mempengaruhi kelancaran bisnis Anda kedepannya. Istilah dari cyber crime sendiri merupakan suatu tindakan ilegal yang dilakukan melalui sistem komputer secara online, tindakan kejahatan ini banyak terjadi di dunia maya. Cyber Crime dalam industri

blog

Yuk Simak! Apa Fungsi Data Flow Diagram Dalam Membantu Kebutuhan Bisnis Anda

Sebelumnya apakah Anda tahu apa itu Data Flow Diagram (DFD)? Biasanya, diagram ini banyak digunakan oleh seseorang yang bekerja di bidang sistem informasi. Hal ini karena dapat membantu mereka terlebih khusus bagi para pengembang aplikasi dalam proses pembuatan sebuah sistem informasi. DFD dipopulerkan pertama kali oleh Larry Constantine dan Ed Yourdon pada tahun 1970-an yang ditulis dalam buku mereka yang

blog

Ini dia Pentingnya Margin Dalam Sebuah Bisnis

Dalam berbisnis terdapat istilah-istilah yang berkaitan dengan keuntungan. Jika Anda memiliki bisnis pasti Anda akan mencari tahu bagaimana cara agar memperoleh keuntungan, seperti bagaimana cara menghitung profit tersebut. Salah satu cara yang dapat Anda gunakan untuk menghitung keuntungan bisnis Anda biasanya dikenal dengan istilah menghitung margin. Pernahkah Anda mendengar kata margin sebelumnya? Sebenarnya apakah margin penting untuk menjalankan suatu bisnis?

blog

Manfaat, Arti, Metode Canvassing Dalam Meningkatkan Penjualan

Dalam melakukan bisnis perlu adanya peningkatan penjualan agar bisnis dapat terus berkembang. Banyak strategi yang dapat dilakukan untuk meningkatkan penjualan produk Anda. Salah satu cara yang dapat Anda lakukan yakni dengan menggunakan metode canvassing. Lalu apakah yang dimaksud dengan metode canvassing itu sendiri? Dan bagaimana metode ini dapat meningkatan penjualan produk Anda?  Nah, Anda tidak perlu khawatir karena artikel ini

blog

Tahukah Anda Apa Itu Business Management?

Dalam dunia bisnis diperlukannya sebuah manajemen, hal ini agar semua aspek dapat berjalan sesuai dengan tujuan perusahaan. Selain itu, dibutuhkannya sebuah perencanaan yang dapat memberikan kemajuan bagi bisnis tersebut, dan perencanaan yang dibutuhkan adalah dalam bentuk manajemen bisnis.  Manajemen bisnis atau dapat disebut juga dengan business management ini memiliki arti sebagai sebuah ilmu yang dapat membantu sebuah perusahaan atau market,

blog

5 Tips Mengoptimalkan Landing Page pada Website Anda

Landing page merupakan sebuah halaman situs website yang mana dibuat khusus untuk melancarkan suatu marketing campaign atau pemasaran. Halaman itu ditampilkan kepada pengunjung untuk bisa menarik perhatian mereka. Selain itu, tujuan dari landing page sendiri adalah mengalihkan perhatian pengunjung sampai mereka memiliki ketertarikan dari apa yang dilihat di landing page tersebut. Seperti yang diketahui bahwa landing page mengarahkan pengunjung untuk

Let's Get Connected

© 2015 by CONVEY DIGITAL. All rights reserved.